Usai Jalani Pelantikan, HMI MPO Palembang Siap Realisasikan Berbagai Program

TABLOID-DESA.COM,  PALEMBANG –Setelah menjalani pelantikan. Ahad (21/5/2023) lalu  Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Majelis Penyelamat Organisasi (MPO)  Cabang Palembang Darussalam  siap merealisasikan berbagai program. Pelantikan yang berlangsung di Auditorium Ponpes Ki Merogan Palembang mengambil  Tema “Mewujudkan Kader Yang Insan Ulil Albab dan Membersamai Masyarakat”.

Turut hadir pada kesempatan itu  Dr. Ismail Sukardi (Ketua Umum Majelis Daerah KAHMI Kota Palembang), Ir. Mirza Basa (Ketua Departemen Bina Marga)  Majelis Nasional KAHMI, M. Ikhsan Rivaldi, ST. (Ketua Umum Demisioner HMI Cabang Palembang 2022-2023), Darul Kutni, ST. (Ketua Umum HMI Cabang Palembang Terpilih 2023-2024, Ust. KH. Masagus Ahmad Fauzan Yayan, Lc/Pimpinan Pondok Pesantren Kiai Merogan, Fathur, SH. (Ketua Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam MPO).

Teks/Foto: Rel

Editor: Sarono P Sasmito